Hari ini: Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang
Judul : Hari ini: Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang
link : Hari ini: Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang
akhi-media.blogspot.co.id - Mari berbicara untuk beropini tentang Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang
Dosen di Universitas Indonesia (UI), Rocky Gerung mengatakan, munculnya frustasi sosial yang terjadi sekarang juga membuat rezim ini mudah menyalahkan masa lalu. Padahal kata dia rezim sekarang yang dipilih untuk membawa negeri ke masa depan.
"Frustrasi sosial sekarang disebabkan dua hal, rezim gagal mengaktifkan etos citizenship. Rezim tidak mampu memberi imajinasi masa depan," ujar Rocky dalam akun Twitter @rockygerung, Rabu (7/6/2017).
Dia juga mengingatkan, perselisihan yang terjadi harus mulai dengan argumen kritis bukan direspons dengan sentimen picik. Menurutnya negeri ini harus tumbuh dalam kejernihan gagasan, bukan dengan amarah.
"Frustrasi membuat rezim menggebuk ke segala arah, menyalahkan masa lalu. Padahal dia dipilih untuk membawa negeri ke masa depan," ucapnya. [opinibangsa.id / sn]
Demikianlah Artikel Hari ini: Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang
Sekianlah artikel Hari ini: Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Hari ini: Dosen UI Sebut Frustasi Sosial karena Kegagalan Rezim Sekarang dengan alamat link https://akhi-media.blogspot.com/2017/06/hari-ini-dosen-ui-sebut-frustasi-sosial.html