Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima

Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima - Apa Kabar Hari Ini? Apa Kabar Hari Ini, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita & Hiburan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima
link : Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima

akhi-media.blogspot.co.id - Mari berbicara untuk beropini tentang WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima

Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Bima, H. A. Khalik, S.Sos. FACEBOOK/Try Acr Acr
KOTA BIMA - Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Bima, H. A. Khalik, S.Sos mengungkapkan, saat ini program unggulan yang sedang giat-giatnya dilakukan oleh Lapas Bima adalah program mengaji yang rutin dilakukan oleh Warga Binaan Lapas (WBL). Dia mengkhususkan, program mengaji ini dilakukan oleh warga binaan yang tersangkut kasus narkoba.

"Setiap warga binaan lapas atau WBL kasus narkoba yang bermukim di Lapas Bima, semua sudah dibuatkan jadwal selesai sholat untuk bisa mengaji, Dan syarat yang mendapatkan lepas bersyarat, seorang WBL yang muslim harus diuji dulu, apakah sudah bisa mengaji atau belum. Baru diberikan ijinnya," ucap Helo, Sapaan akrab Kepala Rutan Bima itu, belum lama ini. 
Kata dia, kondisi kamar tahanan yang berjumlah 20-an kamar terdiri dari 3 blok di Lapas Bima kondisinya sudah over kapasitas. Lebih muatan kalau bahasa kerennya. Jumlah WBL yang ada di Lapas Bima ada sekitar 302 orang. 

Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Bima, H. A. Khalik, S.Sos (kanan). FACEBOOK/Try Acr Acr
Idelanya, kata dia, jumlah WBL di Lapas Bima hanya 165 orang saja. Namun, kondisinya saat ini, harus dimaklumi berhubung meningkatnya jumlah WBL dari keadaan sarana yang ada di Lapas Bima.

"Normatifnya untuk 20 kamar yang ada di 3 blok di Lapas Bima terisi oleh 165 orang WBL. Namun saat ini, jumlahnya ada 302 orang. Satu kamar bisa dihuni oleh 20 WBL," sebut dia.

Selain itu, untuk meningkatkan sistem pengamanan yang ada di Lapas Bima. Saat ini sudah terpasang ada 24 titik CCTV di dalam, depan dan seluruh titik strategis termasuk di dalam sel tahanan untuk memantau aktivitas WBL.

"CCTV yang terpasang ini pun sudah ter-link-kan dengan server pusat. Bahkan lewat HP di tangan saya sudah bisa memantau keadaan di dalam sel dan di Lapas saat ini," ucap dia. (RED*)


Demikianlah Artikel Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima

Sekianlah artikel Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Hari ini: WBL Harus Bisa Mengaji, Syarat Keluar Lapas Bima dengan alamat link https://akhi-media.blogspot.com/2018/02/hari-ini-wbl-harus-bisa-mengaji-syarat.html

Subscribe to receive free email updates: