Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta

Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta - Apa Kabar Hari Ini? Apa Kabar Hari Ini, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Santai, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta
link : Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta

akhi-media.blogspot.co.id - Mari berbicara untuk beropini tentang Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta

Bima, KB.- Selama satu minggu jalan masuk SMKN 10 Bima diblokir Kepala Desa Belo. Setelah dilakukan negosiasi akhirnnya Kades Belo membuka pemblokiran jalan  masuk ke SMKN 10 Bima itu.
Suasana pembukaan jalan di SMKN 10 Bima, yang sempat diblokir.
Pembukaan pemblokiran tersebut, atas  kesepakatan pihak sekolah dengan kades Belo untuk membayar tanahnnya 1 are, sebanyak Rp. 75  juta. Tanah milik kades tersebut 2 are, tapi yang disuruh bayar hanya 1 Are.

Pantauan langsung wartawan kabarbima.com, pembukaan tersebut, pukuk 12.30  wita, Sabtu (01/09/2018) dibuka langsung oleh Murid SMKN 10 Bima, bersama pengurus komite, Babinkamtibmas Desa Belo, 3 orang Babinsa, dan Kades Belo selaku pemilik Tanah, Bersama pemuda Palibelo.

Kades Belo, H.A.Latif H.M.Ali, SH selaku pemilik tanah, mengatakan pembukaan jalan ini setelah pihak sekolah membayar Tanannya 1 are, yang sebenarnnya tanah miliknya 2 are.

"Saya suruh bayar sekolah  hanya 1 are, terus 1 arennya saya wakafkan,"bebernnya.

Pembukaan jalan tersebut dilakukan usai rapat koordinasi wali murid dan Komite untuk membahas pembayaran tanah tersebut. (KB-05)




Demikianlah Artikel Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta

Sekianlah artikel Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Hari ini: Jalan Masuk SMKN 10 Bima, Akhirnya Dibuka Setelah Sekolah Bayar Tanah Kades Rp. 75 Juta dengan alamat link https://akhi-media.blogspot.com/2018/09/hari-ini-jalan-masuk-smkn-10-bima.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :