Hari ini: FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani
Judul : Hari ini: FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani
link : Hari ini: FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani
akhi-media.blogspot.co.id - Mari berbicara untuk beropini tentang FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani
Kota Bima,KB.-Tim dari forum kerukunan umat beragama (FKUB) Kota Bima yang berjumlah 21 orang pada Senin (10/12/2018) malam, turun melakukan monitoring sekaligus mengamankan perayaan natal bersama umat kristiani di Convecion Hall Paruga Na'e Kota Bima.
Tim yang berjumlah 21 orang tersebut dibagi dua kelompok yaitu, kelompok I berjumlah 10 orang bertugas untuk memantau keadaan didalam gedung.Sedangkan kelompak II yang berjumlah 11 orang bertugas diluar untuk melihat sekaligus memantau keadaaan diluar gedung Paruga Na'e.
Pantauan kabarbima dilokasi, pada acara tersebut terlihat hadir Pejabat Pemerintah Kota (Pemkot) Bima, Kejari Raba Bima, Waka Polres Bima Kota dan Ketua FKUB Kota Bima Eka Iskandar, M.Si.
Masih pantauan kabarbima, bahwa perayaan natal bersama umat kristiani tersebut berjalan lancar dan sukses tanpa ada kendala dan masalah apapun.
Dan acara tersebut dimulai pada pukul.19.30 Wita dan Berakhir pukul 22.30 Wita dengan aman dan tertib.(KB-04)
Demikianlah Artikel Hari ini: FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani
Sekianlah artikel Hari ini: FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Hari ini: FKUB Amankan dan Monitoring Perayaan Natal Bersama Umat Kristiani dengan alamat link https://akhi-media.blogspot.com/2018/12/hari-ini-fkub-amankan-dan-monitoring.html