Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil

Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil - Apa Kabar Hari Ini? Apa Kabar Hari Ini, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Santai, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil
link : Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil

akhi-media.blogspot.co.id - Mari berbicara untuk beropini tentang Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil

Bima, KB.- Polres Kabupaten Bima, kini melayangkan surat pemanggilan pada Kepala Instalasi Farmasi Kesehatan (IFK) Kabupaten Bima, Nur Kasna Wahyuni S.Si, Apt, Mars, untuk dimintai keterangan terkait pengadaan obat di Dinas Kesehatan Kabupaten Bima.
Kepala IFK, Nur Kasna Wahyuni S.Si, Apt, Mars.
Surat perintah penyelidikan dikeluarkan pihak kepolisian, tertanggal 11 Maret 2019. Dalam surat tersebut Kepala IFK, Yuni (Sapaan akrabnya) akan dimintai keterangan atau klarifikasi pada haru Rabu besok, 13 Maret 2019 di ruang unit Tipokor Sat Reskrim Polres Bima  terkait dengan pengadaab obat-obatan tersebut, guna mempercepat proses penyelidikan.

Kepala IFK, Nur Kasna Wahyuni S.Si, Apt, Mars, saat dikonfirmasi wartawan kabarbima.com, membenarkan adanya surat panggilan tersebut.

"Iya benar saya dapat surat panggilan. Tanggal 13 Maret 2019 saya akan dimintai keterangan terkait pengadaan obat-obatan itu," ungkap Yuni, Senin malam (11/03/2019).

Dilanjutnya, ia akan menghadiri  panggilan tersebut. Sebab, menurutnya, hal itu guna untuk membantu mempercepat proses penyelidikan. "Lusa saya akan hadir di Polres Bima, yaitu sesuai dengan surat panggilan yang dikeluar pihak polres. Sesuai Lampiran Surat, saya akan dimintai keterangan terkait pengadaan obat-obatan itu. Beserta membawa dokumen-dokumen yang berkaitan dengan hal itu," tutupnya. (KB-07).


Demikianlah Artikel Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil

Sekianlah artikel Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Hari ini: Polisi Mulai Lidik Kasus Pengadaan Obat, Kepala IFK Dipanggil dengan alamat link https://akhi-media.blogspot.com/2019/03/hari-ini-polisi-mulai-lidik-kasus.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :