Hari ini: Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa
Judul : Hari ini: Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa
link : Hari ini: Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa
akhi-media.blogspot.co.id - Mari berbicara untuk beropini tentang Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa
Bima, KB.- Di hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74, Sabtu (17/08/2019). Komunitas Vespa Bima Bersatu (VBB) merayakan hari bersejarah tersebut, dengan menyambangi sekolah MI & MTs Pesantren Hidayatullah, Dusun So Nao Desa Punti Kecamatan Soromandi.
Tema kegiatannya "Kemerdekaan Bersekolah, Ayo ke Sekolah, Tetap ke Sekolah dan Selalu ke Sekolah".
"Masa depan negeri ini ada pada tangan para penerus yang sedang bersekolah di setiap SD/MI dan SMP/MTs yang ada di pelosok negeri, di pelosok Bumi Nusantara dan di pelosok Indonesia. Merdeka !!!
Mari kita berikan kemerdekaan yang sesungguhnya," kata Muamar Qadafi.
Vespa Care Division (VCD) sebagai salah satu divisi dari Vespa Bima Bersatu (VBB).
Kegiatan ini atas kerjasama beberapa komunitas vespa yang ada di Kota dan Kabupaten Bima dalam payung Vespa Bima Bersatu (VBB).
"Kebebasan berarti bebas melakukan semua kebaikan, bukan bebas lepas melakukan semua kejahatan tanpa boleh diadili," kutipnya dari Jendral Soedirman.
Bantuan yang disumbangkan itu, tidak hanya dari komunitas Vespa. Melainkan, hadir dari beberapa elemen lainnya.
"Ada dari Hokky mart, Baspensa, Uma Aksara, Pataga Indonesia, Solud NTB dan dari beberapa donatur lainnya," tutupnya. (KB-07)
Demikianlah Artikel Hari ini: Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa
Sekianlah artikel Hari ini: Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Hari ini: Moment HUT RI ke-74, Komunitas Vespa Bima Bersatu Berbagi ke Siswa dengan alamat link https://akhi-media.blogspot.com/2019/08/hari-ini-moment-hut-ri-ke-74-komunitas.html